Langsung ke konten utama

Cara Membuat Tulisan Dicoret(Strikethrough) di Excel

Untuk membuat tulisat dicoret di microsoft excel tidak semudah dan secepat di Microsoft Word. Mungkin hal ini disebabkan tujuan pembuatan excel yang memang berbeda dengan microsoft word sehingga tombol strikethrough secara default tidak ditampilkan. Oleh karena itu kita harus mengakses dialog Format Cells terlebih dahulu.

Untuk mencoret tulisan yang ada di dalam sel anda harus menggunakan langkah-langkah berikut :

  1. Buka jendela dialog Format Cells dengan cara :
    • Klik ribbon Home lalu klik tombol pemunculan dialog yang ada di grup Font, atau
    • Tekan tombol keyboard CTRL+SHIFT+F atau tekan tombol CTRL+1.
  2.  Gambar: Cara memunculkan dialog Format Cells melalui ombol toolbar di ribbon Home Microsoft Excel
  3. Selanjutnya pada dialog Format Cells pilih tab Font
  4. Lalu berikan tanda check pada item Strikethrough yang ada di bagian Effects
  5. Klik tombol OK.
  6. Tulisan anda akan berubah menjadi dicoret.

 Gambar: Cara mmembuat efek tulisan dicoret (Strikethrough) melalui dialog Format Cells di Microsoft Excel

 

Tips Cara Mengurutkan Data Di Microsoft Excel

Selain mencoret tulisan anda juga bisa mengatur warna, ukuran, jenis font maupun lainnya dengan dialog Format Cells tersebut. Anda juga bisa mencoret sebagian teks dengan konsep yang sama pada penggunaan superscript untuk membuat pangkat seperti km2 atau kubik cm3.

Komentar

Posting Komentar

Postingan populer dari blog ini

Cara Ambil dan Menghilangkan Huruf/Karakter dari Teks di Excel

Mengambil dan Menghapus sebagian teks di Microsoft Excel - Saat bekerja tidak jarang kita memiliki data yang “berlebihan”. Maksudnya, kita hanya ingin sebagian dari data tersebut yang akan kita pakai sedangkan sisa yang lainnya di buang. Misalkan kita memiliki kolom yang berisi tempat dan tanggal lahir, data yang kita inginkan hanya tempat lahir saja, atau mungkin tanggal lahir saja. Bila data hanya berisi satu atau dua tentu tidak menjadi masalah. Problem timbul ketika bagian data yang harus dibuang ternyata ada puluhan, ratusan atau mungkin ribuan. Pada kesempatan yang lalu saya telah memberitahukan bagaimana cara mengambil sebagian teks dari microsoft excel. Ilmu tersebut sangat berguna dan menjadi dasar untuk postingan kali ini. Hal yang paling dasar adalah sebelum memulai menghilangkan huruf/karakter teks, anda harus benar-benar mengenal format data yang anda miliki.   1. Hanya mengambil karakter/huruf pada awal data. Untuk mengambil beberapa karakter/huruf pada awal teks da...

Tabel Sin Cos Tan 0 - 360 derajat

Sin cos tan merupakan singkatan dari sinus, cosinus dan tangen. Karena merupakan hal penting, Sin cos tan sudah mulai menjadi bagian kurikulum dalam mata pelajaran matematika SMP dan SMA. Pada mulanya perhitungan menggunakan sinus cosinus dan tangen ini berdasarkan pada perbandingan sisi yang ada pada segitiga siku-siku berdasarkan besar sudut derajatnya. Seiring dengan ilmu geometri, sudut tersebut kemudian berkembang menjadi 360 derajat. Dengan demikian, dari yang semula hanya memiliki nilai positif, maka sin cos tan pun dapat bernilai negatif. Dalam rangka pembelajaran sin cos tan biasanya para siswa menggunakan sebuah tabel sin cos tan yang berisi nilai mulai dari 0 derajat hingga 360 derajat Untuk memperoleh tabel trigonometri lengkap, kita akan membahasnya menjadi beberapa bagian yang bisa anda gunakan sesuai dengan kebutuhan anda, yakni tabel : Tabel Sin / Sinus Tabel Cos / Cosinus Table Tan / Tangen Sudut Istimewa Tabel Sin Cos Tan Lengkap Tabel Sin (Sinus) Tabel sin / tabel ...

Cara Mencetak Halaman dari Belakang (Terakhir) ke Depan (Awal)

Bila anda mencetak dokumen, tentunya lebih bagus jika setelah proses pencetakan / print selesai dokumen tersebut telah siap di jilid, tanpa perlu mengatur atau menyusun ulang kertas hasil print karena halaman awal ada di belakang sedangkan halaman akhir ada di depan. Sebenarnya ada beberapa printer yang telah mendukung pencetakan dimana halaman pertama yang dicetak akan berada pada tumpukan paling depan / teratas dari tumpukan dokumen hasil cetakan. Tapi jangan berkecil hati, bila printer anda tidak bisa melakukan itu, anda masih bisa melakukannya secara software / manual. Microsoft Word menyediakan fasilitas Reverse Order untuk melakukan pencetakan dimulai dengan halaman terakhir lebih dulu baru setelahnya ke halaman yang lebih depan. Untuk mencetak dengan reverse order di Microsoft Word anda bisa menggunakan langkah berikut. Munculkan dialog Print dengan jalan Klik Office button , lalu Sorot item Print . Selanjutnya klik item Print . Untuk singkatnya anda bisa menekan to...